OBROLANBISNIS.COM – Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Prima Indonesia (UNPRI) menggelar Gebyar Bahasa dan Sastra 2016, dengan tema ‘Inovasi Pendidikan dalam Menyongsong Generasi Emas Indonesia’.
“Tema tersebut, merupakan refleksi dari jawaban terhadap tantangan, persoalan, dan harapan masyarakat dalam menyiapkan generasi bangsa yang lebih baik,” kata Dekan FKIP UNPRI Dian