4 Camilan Legendaris Nusantara

4 Camilan Legendaris Nusantara

4 Camilan Legendaris Nusantara | OBROLANBISNIS.com — Camilan tradisional memang selalu diminati. Walau pun saat ini industri kuliner tengah berkembang pesat dengan kehadiran beragam jajanan unik kekinian, camilan tradisional tetap mendapat tempat spesial di hati masyarakat Indonesia.

Bacaan Lainnya

 

Selain diyakini bisa menjadi mood booster, camilan juga dapat membentuk rasa kebersamaan dan sebagai teman aktivitas. Sebagai pusat camilan tradisional khas Nusantara, Omiyago hadir menemani aktivitas masyarakat dengan berbagai pilihan jajanan dengan citra rasa lokal yang khas dan produk yang berkualitas.

Ade Kusuma Wardani, Marketing Manager Omiyago mengatakan, Omiyago menghadirkan camilan lokal khas Nusantara yang lezat untuk menambah semangat dan menemani berbagai jenis aktivitas sehari-hari.



“Kami bekerja sama dengan UMKM dari berbagai daerah di Indonesia untuk menyediakan beragam camilan dengan cita rasa lokal yang khas dari berbagai daerah di Indonesia. Selain itu, kami berharap camilan dari Omiyago dapat mengobati rasa rindu masyarakat Indonesia terhadap camilan lokal dari berbagai daerah di Indonesia yang belum sempat didatangi secara langsung,” katanya, Rabu, 15 September 2021.

Para pecinta camilan tradisional dapat memesan penganan favorit dan melakukan pembayaran dengan mudah secara online di mana saja dan kapan saja menggunakan ShopeePay.

Camilan khas Nusantara itu seperti, Kerupuk Beras Organik. Kerupuk Beras Organik Omiyago yang terbuat dari perpaduan beras merah dan putih organik serta minyak biji bunga matahari. Untuk menyesuaikan selera masyarakat Indonesia, Kerupuk Beras Organik Omiyago hadir dalam tiga varian rasa yaitu sapi panggang, ayam bawang, dan rumput laut.



INFO BISNIS 

Camilan lain yakni Kue Semprong Omiyago. Kue berbentuk silinder dengan teksturnya yang garing dan lembut merupakan salah satu camilan lezat legendaris yang selalu diminati untuk semua usia.

Selanjutnya camilan Ampyang Jahe. Kudapan asal Solo ini diolah dari bahan-bahan berkualitas dengan resep tradisional. Ampyang Jahe dari Omiyago memberikan perpaduan rasa manis gula jawa dan gurihnya kacang tanah serta sensasi hangat di tenggorokan dari Jahe pilihan. Dijamin momen me-time kamu jadi makin menyenangkan.

Ada juga camilan Makaroni Ubi Cokelat. Makaroni Ubi Cokelat, selain rasanya yang lezat, camilan ini memiliki kandungan gizi yang baik untuk imun di dalam tubuh, seperti vitamin C, vitamin B kompleks, zat besi, betakaroten, dan fosfor.



:Pilihan camilan beraneka ragam dari Omiyago dapat menjadi teman dalam menjalani kegiatan sehari-hari. Menariknya, semua produk Omiyago dapat dipesan langsung secara online tanpa perlu repot bepergian ke luar rumah,” terang Ade Kusuma Wardani.

Selain itu, nikmati juga voucher cashback hingga 100% untuk setiap transaksi menggunakan ShopeePay selama periode ShopeePay Super Online Deals yang berlangsung pada tanggal 15-21 September. ***



Google Translate

4 Indonesian Legendary Snacks | OBROLANBISNIS.com — Traditional snacks are always in demand. Even though the culinary industry is currently growing rapidly with the presence of a variety of unique contemporary snacks, traditional snacks still have a special place in the hearts of Indonesian people.

Apart from being believed to be a mood booster, snacks can also form a sense of togetherness and act as friends. As a center for traditional snacks typical of the archipelago, Omiyago is here to accompany community activities with various choices of snacks with distinctive local taste images and quality products.

Ade Kusuma Wardani, Marketing Manager of Omiyago said, Omiyago presents delicious local snacks from the archipelago to increase enthusiasm and accompany various types of daily activities.



“We are working with MSMEs from various regions in Indonesia to provide a variety of snacks with local flavors that are unique from various regions in Indonesia. In addition, we hope that the snacks from Omiyago can treat the longing of the Indonesian people for local snacks from various regions in Indonesia that are delicious. We haven’t had time to visit them directly,” he said, Wednesday, September 15, 2021.

Traditional snack lovers can order their favorite snacks and make payments easily online anywhere and anytime using ShopeePay.

Typical Indonesian snacks, such as Organic Rice Crackers. Omiyago Organic Rice Crackers made from a blend of organic brown and white rice and sunflower seed oil. To suit the tastes of the Indonesian people, Omiyago Organic Rice Crackers come in three flavors, namely roast beef, onion chicken, and seaweed.



Another snack is the Omiyago Semprong Cake. The cylindrical cake with its crunchy and soft texture is one of the legendary delicious snacks that is always in demand for all ages.

Next is the Ampyang Ginger snack. This snack from Solo is prepared from quality ingredients with traditional recipes. Ampyang Jahe from Omiyago provides a blend of the sweet taste of Javanese sugar and the savory taste of peanuts as well as a warm sensation in the throat from selected Ginger. Guaranteed to make your me-time more enjoyable.

There is also a Chocolate Sweet Potato Macaroni snack. Chocolate Sweet Potato Macaroni, in addition to its delicious taste, this snack contains nutrients that are good for the immune system in the body, such as vitamin C, vitamin B complex, iron, beta-carotene, and phosphorus.



:A wide selection of snacks from Omiyago can be a companion in daily activities. Interestingly, all Omiyago products can be ordered directly online without the hassle of traveling outside the home,” explained Ade Kusuma Wardani.

In addition, also enjoy cashback vouchers of up to 100% for every transaction using ShopeePay during the ShopeePay Super Online Deals period which takes place on September 15-21. ***



[ril/RED]

#Shopeepay

#KulinerIndonesia

#InfoBisnis 

Pos terkait

Tinggalkan Balasan