Bisnis Hari Ini: SANY Excavator Luncurkan Produk Terbaru SY215H Kelas 20 Ton | OBROLANBISNIS.com — SANY Excavator Indonesia resmi meluncur dan memperkenalkan produk terbaru, SY215H kelas 20 ton kepada publik. Produk terbaru SY215H kelas 20 ton, dilakukan di Ball Room JW Marriott Hotel, Kota Medan, Senin, 18 Juli 2022.
“SY215H kelas 20 ton, ini merupakan produk terbaru dari SY215C sebelumnya. Kita menyebutnya SY215C itu, kita sebutnya produk klasik untuk kelas 20 ton,” sebut Chief Marketing Officer PT SANY Perkasa, Hery Yudianto kepada wartawan.
Dalam waktu dekat ini, Hery mengungkapkan, SY215H kelas 20 ton akan dilepas pemasarannya ke seluruh Indonesia, terkhususnya di Pulau Sumatera, Kalimantan dan Sulawesi.
“Target tahap awal ini untuk mendapatkan feedback para costumer terhadap model baru ini SY215H kelas 20 ton. Selanjutnya, target penjualan dalam 3 bulan ini, SY215H kelas 20 ton bisa terjual 500 unit,” ucap Hery.
BISNIS HARI INI: Sampoerna Kayoe Gandeng Arsitek Ternama Andra Matin Hadirkan Inspirasi Arsitektur ARCH:ID
Saat peluncuran SY215H kelas 20 ton ini, Hery menambahkan, sudah dipesan oleh costumer sebanyak 30 unit untuk di Sumatera Utara. Ia mengatakan, produk terbaru ini, sudah menjadi dilirik secara pasar.
“Per hari ini saja, sudah oke sekitar 30 unit SY215H kelas 20 ton. Kita sudah memperkenalkan ini, tiga hari yang lalu. Kita memberikan secara resmi dan official bahwa mulai kita memasarkan, tanpa meninggalkan model yang lama, kita tetap menjual model lama dan model baru SY215H kelas 20 ton,” jelas Herry.
Sumut ini, Hery mengatakan, cabang SANY Perkasa menunjang Sumatera kedua. Setelah pekan baru dan berkontribusi besar untuk penjualan SY215H kelas 20 ton di Sumatera.
“Untuk itu, SY215H kelas 20 ton pertama kali kita perkenalkan di Medan dan dalam waktu akan kirim ke lapangan,” kata Hery.
Produk baru SY215H kelas 20 ton mengusung konsep, yakni biaya perawatan lebih efektif, konsumsi bahan bakar lebih efisien, lebih bisa diandalkan di segala medan kerja.
BISNIS HARI INI: Road to W20: Kolaborasi Tobatenun dan BRI Prioritas Ajak Perempuan Perajin Tenun Batak Mengembangkan Diri
“Keunggulan produk baru SY215H kelas 20 ton, pemakaian lebih efesien. Kemudian, lebih bandel dengan segala macam lokasi kerja dan paling penting biaya perawatan kita kemas lebih efektif. Itu yang menonjol dari produk sebelumnya,” sebut Hery.
Hery menambahkan bahwa produk baru dan produk lama kelas 20 ton, pihaknya tetap menjual untuk memenuhi kebutuhan pasar dan termasuk produk yang baru ini juga.
“Dengan ada produk baru SY215H kelas 20 ton, kita yakin bisa menambah target penjualan ke depannya menjadi 5.5000 unit dari sebelumnya 5.000 unit,” katanya.
Sejak 2015 hingga Juni 2022, penjualan SANY Excavator sebanyak 13.343 atau bertambah dari posisi Maret yang masih 10.299 unit. ***
google translate
BUSINESS TODAY: SANY Excavator Launches New Product SY215H Class 20 Ton | OBROLANBISNIS.com — SANY Excavator Indonesia officially launched and introduced its newest product, the 20 ton class SY215H to the public. The newest product, SY215H, class 20 tons, was carried out at the Ball Room of the JW Marriott Hotel, Medan City, Monday, July 18, 2022.
“SY215H class 20 tons, this is the latest product from the previous SY215C. We call it the SY215C, we call it a classic product for the 20 ton class,” said Chief Marketing Officer PT SANY Perkasa, Hery Yudianto to reporters.
In the near future, Hery said, the 20-ton class SY215H will be marketed throughout Indonesia, especially on the islands of Sumatra, Kalimantan and Sulawesi.
“The initial target is to get customer feedback on this new model, the 20-ton class SY215H. Furthermore, the sales target in 3 months, the 20-ton class SY215H can be sold 500 units,” said Hery.
At the launch of the 20-ton class SY215H, Hery added, 30 units have been ordered by customers for North Sumatra. He said, this latest product, has become ogled in the market.
“As of today, it’s okay about 30 units of 20-ton class SY215H. We have introduced this, three days ago. We officially and officially announce that we start marketing, without leaving the old model, we will continue to sell old models and new models. new SY215H class 20 tons,” explained Herry.
North Sumatra, Hery said, the SANY Perkasa branch supports the second Sumatra. After a new week and contributed greatly to the sales of the 20 ton class SY215H in Sumatra.
“For this reason, we will introduce the 20-ton class SY215H in Medan for the first time and will send it to the field soon,” said Hery.
The new product SY215H class 20 tons carries the concept, namely more effective maintenance costs, more efficient fuel consumption, more reliable in all work fields.
“The advantage of the new SY215H class is 20 tons, more efficient use. Then, it is more stubborn with all kinds of work locations and most importantly, we package maintenance costs more effectively. That is what stands out from the previous product,” said Hery.
Hery added that new products and old products are 20 tons class, his party continues to sell to meet market needs and includes this new product as well.
“With the new product SY215H class 20 tons, we believe we can increase the sales target in the future to 5.5000 units from the previous 5,000 units,” he said.
From 2015 to June 2022, SANY Excavator sales were 13,343 or an increase from March’s position of 10,299 units. ***
[rel/OB1]
#Penjualan
#Pemasaran
#InfoBisnis