Pegadaian Medan Lakukan Transplantasi Terumbu Karang Pulau Rubiah

Pegadaian Medan Lakukan Transplantasi Terumbu Karang Pulau Rubiah

Pegadaian Medan Lakukan Transplantasi Terumbu Karang Pulau Rubiah | OBROLANBISNIS.com — PT Pegadaian Kanwil 1 Medan kembali melakukan revitalisasi dan transplantasi terumbu karang di Pulau Rubiah, Kota Sabang, Provinsi Banda Aceh, Kamis, 16 Mei 2024.

Kegiatan tersebut dihadiri Pemimpin Wilayah PT Pegadaian Kanwil 1 Medan yang diwakili Deputi Bisnis Area Banda Aceh, Marzuki; Kepala Departemen Bisnis Support, Andya Fauzi; Kepala Bagian Tanggung Jawab Sosial Lingkungan, Shastri Yulani; Kepala Dinas Pariwsata Kota Sabang Syamsurizal, S.Pd; beserta puluhan Insan Pegadaian.

REKOMENDASI: 29 Tahun Perjalanan Telkomsel : Berkomitmen untuk Maju Serentak Berikan Dampak Bagi Indonesia

Pemimpin Wilayah PT Pegadaian Kanwil 1 Medan melalui Deputi Bisnis Area Banda Aceh Marzuki mengatakan, kegiatan transplantasi terumbu karang ini merupakan wujud nyata dari Program Pegadaian Peduli “World Habitat Day” dengan berkolaborasi bersama Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Provinsi Banda Aceh.

“Terumbu karang yang ada di Pulau Rubiah ini sudah perlu dilakukan transplantasi dengan tujuan melestarikan kembali terumbu karang yang menjadi tempat hidup biota laut,” ujar Marzuki.

Menurutnya, keberadaan terumbu karang ini merupakan sebagai tempat tinggal, berlindung dan berkembang biak ribuan jenis ikan, hewan, tumbuhan dan makanan laut lainnya sehingga perlu dirawat guna pelestarian kekayaan alam yang sangat indah khususnya di Pulau Rubiah.

Sementara itu, Walikota Sabang melalui Kepala Dinas Pariwsata Kota Sabang Syamsurizal, S.Pd mengungkapkan, revitalisasi dan transplantasi akan mendukung upaya rehabilitasi terumbu karang sehingga kelestarian lingkungan biota laut kembali terjaga.

Bacaan Lainnya

REKOMENDASI: Bersama Awak Media, Nikson Nababan Cakap-cakap Soal Pencalonan Gubernur Sumatera Utara

“Melalui kegiatan ini, kolaborasi antara Pegadaian bersama Pemerintah Kota Sabang mencerminkan semangat kebersamaan untuk memperbaiki ekosistem alam. Kami berterimakasih atas perhatian dan dukungan dari Pegadaian,” ucap Syamsurizal.

Selain transplantasi tersebut, Syamsurizal menambahkan, kerja sama juga dilakukan dalam mendukung pariwisata di Kota Sabang dengan membuat Gapura Selamat Datang di Dermaga Penyebrangan Iboh, yang diharapkan dapat menjadi daya tarik bagi wisatawan yang berkunjung.

“Kami berharap, rangkaian program tersebut dapat dimanfaatkan untuk melindungi biota laut dan juga untuk memajukan ekonomi masyarakat yang ada di Iboh,’’ ucap Syamsurizal.

Pada akhir acara ditutup dengan penyerahan plakat dan foto bersama dengan Camat Sukamakmur, Nurmansyah Putra; Perwakilan Balai Konservasi Sumber Daya Alam Aceh, Ngadimin; Panglima Laut Kota Sabang, Muhammad Agani dan Geuchik Gampong Iboh, Muhammad Fadli. ***


google translate


Pegadaian Medan Transplants Rubiah Island Coral Reefs | OBROLANBISNIS.com– PT Pegadaian Kanwil 1 Medan is again revitalizing and transplanting coral reefs on Rubiah Island, Sabang City, Banda Aceh Province, Thursday, 16 May 2024.

This activity was attended by the Regional Leader of PT Pegadaian Kanwil 1 Medan, represented by the Banda Aceh Area Business Deputy, Marzuki; Head of Business Support Department, Andya Fauzi; Head of Environmental Social Responsibility, Shastri Yulani; Head of the Sabang City Tourism Service, Syamsurizal, S.Pd; along with dozens of pawnshop people.

The Regional Leader of PT Pegadaian Kanwil 1 Medan through the Banda Aceh Area Business Deputy, Marzuki, said that this coral reef transplant activity is a concrete manifestation of the Pegadaian Cares Program “World Habitat Day” in collaboration with the Banda Aceh Province Natural Resources Conservation Center (BKSDA).

“The coral reefs on Rubiah Island need to be transplanted with the aim of re-conserving coral reefs which are a place for marine biota to live,” said Marzuki.

According to him, the existence of this coral reef is a place to live, shelter and breed thousands of types of fish, animals, plants and other seafood so it needs to be cared for in order to preserve the very beautiful natural wealth, especially on Rubiah Island.

Meanwhile, the Mayor of Sabang through the Head of the Sabang City Tourism Service, Syamsurizal, S.Pd, revealed that revitalization and transplantation will support efforts to rehabilitate coral reefs so that the environmental sustainability of marine biota is maintained.

“Through this activity, the collaboration between Pegadaian and the Sabang City Government reflects the spirit of togetherness to improve the natural ecosystem. We are grateful for the attention and support from Pegadaian,” said Syamsurizal.

Apart from the transplant, Syamsurizal added, cooperation was also carried out to support tourism in Sabang City by creating a Welcome Gate at the Iboh Ferry Pier, which is expected to become an attraction for visiting tourists.

“We hope that this series of programs can be used to protect marine biota and also to advance the economy of the people in Iboh,” said Syamsurizal.

At the end of the event, it closed with the presentation of a plaque and a joint photo with the Head of Sukamakmur District, Nurmansyah Putra; Representative of the Aceh Natural Resources Conservation Center, Ngadimin; Sabang City Marine Commander, Muhammad Agani and Geuchik Gampong Iboh, Muhammad Fadli. ***

[rel/OB1]

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *