Telkomsel Komitmen Dukung Gelaran PON XXI Aceh-Sumut 2024

Telkomsel Komitmen Dukung Gelaran PON XXI Aceh-Sumut 2024

Telkomsel Komitmen Dukung Gelaran PON XXI Aceh-Sumut 2024 • OBROLANBISNIS.com — Dalam mendukung gelaran “Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI 2024, Telkomsel lakukan penandatanganan MoU Kerjasama bersama Panitia Besar PON di wilayah Sumatera Utara dan Aceh.

Kerjasama ini bertujuan untuk mendukung kelancaran dan kesuksesan penyelenggaraan PON XXI yang akan berlangsung dari tanggal 8 – 20 September 2024 di dua Provinsi Sumut dan Aceh.

REKOMENDASI: Yuk Intip Hasil Jepretan Andovi Da Lopez dengan Kamera 50MP Galaxy Z Flip6 di Momen HUT RI

General Manager Consumer Business Sumbagut Telkomsel Teuku DA Ramdhani mengatakan, sangat bangga dapat berpartisipasi dalam mendukung PON XXI di Sumatera Utara dan Aceh.

“Terinspirasi dengan semangat Indonesia untuk dapat mendorong kemajuan, Telkomsel sebagai perusahaan telekomunikasi digital terdepan berkomitmen untuk memberikan kenyamanan dan pengalaman digital bagi seluruh atlet, tim pendukung, panitia serta pelanggan selama penyelenggaraan PON berlangsung melalui hadirnya jaringan, produk, dan layanan yang inovatif, unggul dan bernilai tambah.

Penandatanganan ini menandai komitmen Telkomsel untuk berkontribusi dalam memajukan olahraga nasional dan memperkuat infrastruktur telekomunikasi selama perhelatan akbar tersebut. Dalam kerjasama ini, Telkomsel akan menyediakan berbagai layanan dan infrastruktur telekomunikasi yang mendukung kelancaran komunikasi dan informasi selama PON XXI berlangsung.

Telkomsel juga akan menyiapkan posko layanan dan bekerjasama dengan mitra outlet sebagai komitmen mensukseskan helatan PON XXI dengan menyediakan beragam produk dan layanan digital untuk mendukung kebutuhan komunikasi para atlet, panitia, serta pengunjung.

Bacaan Lainnya

REKOMENDASI: Kobarkan Semangat Cinta Tanah Air | MR.DIY Ajak Masyarakat ‘CINLOK’

Secara special Telkomsel juga akan menyediakan produk dan layanan khusus yang hanya ada selama gelaran PON berlangsung.

Hingga saat ini, Telkomsel telah melakukan optimalisasi dan peningkatanan kapasitas jaringan 4G di lebih dari 120 site yang ada di lokasi PON. Layanan 5G Telkomsel juga akan hadir di beberapa titik wilayah venue pertandingan sehingga akan memberikan experience broadband yang berbeda bagi para pengunjung.

Selain itu, Telkomsel juga akan melakukan penambahan 11 Compact Mobile BTS (Combat) guna meningkatkan kelancaran akses broadband atau jaringan di wilayah PON XXI Sumut dan Aceh.

Telkomsel memastikan layanan jaringan yang telah digelar dapat mendukung kelancaran komunikasi dan penyebaran informasi terkait Gelaran PON XXI baik di wilayah Sumatera Utara maupun Aceh.

REKOMENDASI: 3 Tips Content Creator Apiipp Pakai Galaxy Z Fold6

Selain itu, Telkomsel juga melihat pentingnya kegiatan ini sehingga diharapkan dapat menjadi ajang olahraga terbesar di Indonesia yang akan melibatkan ribuan atlet dari seluruh penjuru tanah air.

“Dengan adanya kerjasama ini, Telkomsel tidak hanya menunjukkan dukungannya terhadap kemajuan olahraga nasional tetapi juga mempertegas perannya sesuai dengan visi dan misinya sebagai penyedia layanan telekomunikasi digital terbaik di regional yang mampu menjadikan masyarakat Indonesia berdaya saing tinggi dan meraih lebih banyak peluang,” pungkas Teuku. ***


google translate


Telkomsel Committed to Supporting the 21st PON in Aceh-North Sumatra 2024 • OBROLANBISNIS.com — In supporting the 21st National Sports Week (PON) in 2024, Telkomsel signed a MoU of Cooperation with the PON Grand Committee in North Sumatra and Aceh.

This collaboration aims to support the smooth running and success of the 21st PON which will take place from 8-20 September 2024 in the two provinces of North Sumatra and Aceh.

General Manager of Consumer Business Sumbagut Telkomsel Teuku DA Ramdhani said that he was very proud to be able to participate in supporting PON XXI in North Sumatra and Aceh.

“Inspired by Indonesia’s spirit to drive progress, Telkomsel as a leading digital telecommunications company is committed to providing convenience and digital experience for all athletes, support teams, committees and customers during the PON through the presence of innovative, superior and value-added networks, products and services.

This signing marks Telkomsel’s commitment to contribute to advancing national sports and strengthening telecommunications infrastructure during the grand event. In this collaboration, Telkomsel will provide various telecommunications services and infrastructure that support smooth communication and information during the PON XXI.

Telkomsel will also prepare service posts and collaborate with outlet partners as a commitment to the success of the PON XXI event by providing various digital products and services to support the communication needs of athletes, committees and visitors.

Specially, Telkomsel will also provide special products and services that are only available during the PON event.

To date, Telkomsel has optimized and increased the capacity of the 4G network at more than 120 sites at the PON location. Telkomsel’s 5G service will also be present at several points in the match venue area so that it will provide a different broadband experience for visitors.

In addition, Telkomsel will also add 11 Compact Mobile BTS (Combat) to improve the smoothness of broadband access or networks in the PON XXI North Sumatra and Aceh areas.

Telkomsel ensures that the network services that have been held can support smooth communication and dissemination of information related to the PON XXI event both in North Sumatra and Aceh.

In addition, Telkomsel also sees the importance of this activity so that it is expected to become the largest sporting event in Indonesia which will involve thousands of athletes from all over the country.

“With this collaboration, Telkomsel not only shows its support for the progress of national sports but also emphasizes its role in accordance with its vision and mission as the best digital telecommunications service provider in the region that is able to make Indonesian people highly competitive and achieve more opportunities,” concluded Teuku. ***

[rel/OB1]

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *