Kolaborasi Perkumpulan Teochew Bersatu Medan dan Yayasan Pendidikan Budi Utomo Abdi Nusa Gelar Charity Concert

Kolaborasi Perkumpulan Teochew Bersatu Medan dan Yayasan Pendidikan Budi Utomo Abdi Nusa Gelar Charity Concert

Kolaborasi Perkumpulan Teochew Bersatu Medan dan Yayasan Pendidikan Budi Utomo Abdi Nusa Gelar Charity Concert | OBROLANBISNIS.com — Perkumpulan Teochew Bersatu Medan dan Yayasan Pendidikan Budi Utomo Abdi Nusa kembali menggelar Charity Concert.

Ada sejumlah kegiatan untuk memeriahkan ajang Charity Concert. Seperti penampilan Barongsai, konser dari anak-anak suku Teochew, tarian, bernyanyi solo dan dance.

REKOMENDASI: Institut Bisnis IT&B Raih Juara 2 Dance Competition

Selain itu, ada seratusan para tamu undangan yang hadir dalam kegiatan Charity Concert yang berlangsung di Jalan Gandhi, Kecamatan Medan Area, Minggu, 23 Juni 2024.

Ketua Perkumpulan Teo Chew Medan, Dr. Agus Susanto Tan mengatakan, kegiatan ini rutin dilakukan oleh Perkumpulan Teochew Bersatu berkolaborasi dengan Yayasan Pendidikan Budi Utomo Abdi Nusa.

“Namun sejak Covid-19 sempat terhenti. Kegiatan ini telah ketiga kali kami gelar. Kegiatan ini juga dihiasi dari penampilan anak-anak Yayasan Pendidikan Budi Utomo,” ucapnya.

Bacaan Lainnya

Kolaborasi Perkumpulan Teochew Bersatu Medan dan Yayasan Pendidikan Budi Utomo Abdi Nusa Gelar Charity Concert
Agus menjelaskan, ajang ini dilakukan untuk menggalang dana kemanusiaan khususnya untuk pendidikan anak-anak.

REKOMENDASI: Langkah Kunci Sukses Menabung, Berikut Ulasannya…

“Tujuannya, kita bersatu untuk menggalang dana buat kemanusiaan khususnya biaya pendidikan anak-anak yang kurang mampu dan putus sekolah,” terangnya.

Agus berharap, kegiatan ini berjalan lancar dan hasil donasi dari para tamu undangan bisa diberikan untuk anak-anak yang membutuhkan, yang ingin melanjutkan pendidikannya. “Mudah-mudahan kegiatan ini bermanfaat nantinya,” jelasnya.

Sementara itu, satu diantara pengisi acara Kevin Ricardo mengatakan, sangat bangga hadir dalam kegiatan ini.

Menurutnya, selain bisa berdonasi membantu biaya pendidikan anak-anak yang membutuhkan juga bisa kembali reuni dengan kawan-kawannya.

“Sangat bersyukur sih. Senang dan bangga juga bisa hadir dalam kegiatan ini. Mudah-mudahan penampilan saya dapat membantu donasi untuk pendidikan anak-anak kurang mampu,” jelasnya. ***



google translate


Collaboration of the Medan United Teochew Association and the Budi Utomo Abdi Nusa Education Foundation Holds Charity Concert | OBROLANBISNIS.com — The Medan United Teochew Association and the Budi Utomo Abdi Nusa Education Foundation are again holding a Charity Concert.

There are a number of activities to enliven the Charity Concert event. Such as lion dance performances, concerts from Teochew tribal children, dancing, solo singing and dancing.

Apart from that, there were hundreds of invited guests who attended the Charity Concert which took place on Jalan Gandhi, Medan Area District, Sunday, June 23 2024.

Chairman of the Medan Teo Chew Association, Dr. Agus Susanto Tan said that this activity was routinely carried out by the United Teochew Association in collaboration with the Budi Utomo Abdi Nusa Education Foundation.

“However, since Covid-19 has stopped, we have held this activity for the third time. This activity was also decorated with performances by the children of the Budi Utomo Education Foundation,” he said.

Agus explained that this event was held to raise humanitarian funds, especially for children’s education.

“The goal is that we unite to raise funds for humanity, especially education costs for children who are less fortunate and have dropped out of school,” he explained.

Agus hopes that this activity will run smoothly and that the donations from the invited guests can be given to children in need who want to continue their education. “Hopefully this activity will be useful in the future,” he explained.

Meanwhile, one of the performers, Kevin Ricardo, said he was very proud to attend this activity.

According to him, apart from being able to donate to help pay for the education of children in need, they can also reunite with their friends.

“I’m very grateful. I’m happy and proud to be able to attend this activity. Hopefully my performance can help donate to the education of underprivileged children,” he explained. ***

[OB2]

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *